RATE CARD!Pasang banner disini, dapatkan diskon 50%!

Cara cepat hapus cache DNS dengan Flush DNS di komputer anda

Cara cepat hapus cache DNS dengan Flush DNS di komputer anda

Jika anda baru saja pindah hosting dan harus mengganti NS server domain dengan alamat lain mau tidak mau harus menunggu sekitar 24-48 jam kedepan setelah diarahkan untuk dapat kita akses dengan baik website tersebut (faktornya dari cache komputer atau koneksi internet anda yang lama merefresh tampilan baru website/ masih server lama), nah hal ini sebenarnya atau mungkin anda juga adalah hal yang membosankan karena suatu saat kita sedang bergairahnya untuk membuat website hehe. Nah sebenarnya ada cara yang cepat untuk itu lho, monggo simak tutorialnya dibawah ini:

  • – Silahkan masuk ke Command Promp (CMD) melalui Start –> RUN.. –> lalu ketik CMD
  • – Setelah muncul Jendela, lalu ketik CD (spasi) C:\ (dengan tujuan untuk merubah direktori ke C)
  • – Setelah kita masuk ke direktori C: maka silahkan anda Ketik C:>ipconfig/flufsdns -> Enter.
  • – Jikalau berhasil, maka akan muncul baris pesan successfully flushed the DNS Resolver Cache seperti contoh gambar dibawah ini (yang artinya kita sudah berhasil membersihkan cache DNS).
  • flush cache DNS

Nah selanjutnya silahkan coba disconnect koneksi internet kita sebentar, kemudian reconnect kembali dan coba buka website kita. Namun Kalaupun ternyata tidak secara langsung bisa digunakan untuk mengakses blog/domain, silahkan coba saja anda tunggu beberapa menit lagi, Close Broser anda juga lalu buka kembali. Biasanya akses blog/domain sudah bisa normal, jika masih belum bisa juga silahkan tunggu beberapa jam kemudian. Namun jikalau masih belum bisa juga coba cek apakah NS sudah mengarah dengan benar ke server dengan cara mengecenya di halaman intodns.com. Bisa jadi ada kesalahan teknis dari pihak Provider hosting anda juga.

Demikian tips tutorial saya kali ini, semoga dapat membantu bagi anda yang sedang pusing ya ^^

By: Lilis mayasari AKA LieZMaya.

Ilmu ini sebagian saya peroleh dari bujangrimbo.com.

pasang banner premium
3 Comments

Add a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Please komentar yang nyambung yaaa dengan topik postingan saya diatas!, jangan spam! Ayo buktikan kalau anda adalah manusia! * Time limit is exhausted. Please reload CAPTCHA.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.